PRODI TEKNIK KIMIA

Kunjungi Website Prodi Teknik Kimia

Berita Prodi Teknik Kimia

Sejarah

Teknik kimia merupakan program studi yang mempelajari pemrosesan bahan mentah menjadi produk yang bernilai tambah, baik produk jadi maupun produk setengah jadi dengan menerapkan prinsip kimia, fisika, biologi dengan memperhatikan faktor keamanan, lingkungan dan ekonomis.

Program Studi Teknik Kimia (PSTK) ITK sendiri resmi didirikan pada tahun 2015 sesuai SK Menteri Riset, Teknolgi, dan Pendidikan Tiggi no 65/M/Kp/III/2015.bersama 4 (empat) prodi pertama ITK lainnya. Hanya saja PSTK telah menerima mahasiswa pertamanya pada tahun 2012 dimana seluruh kegiatan perkuliahan dilaksanakan di Jurusan Teknik Kimia ITS, kampus yang ditunjuk oleh Kementerian Ristekdikti sebagai Pelaksana pendirian ITK. Pendirian ITK dan PSTK ini diharapkan mamapu menjawab tantangan pengembangan SDM di Indonesia Timur khususnya sehingga mampu berkontribusi aktif dalam perkembangan dan pembangunan daerah khususnya di Kalimantan.

Visi

Menjadi Pusat Rujukan Bidang Teknik Kimia yang Unggul dan Terpercaya di Kalimantan pada
tahun 2025

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang berkualitas untuk menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi global.

2. Mengembangkan penelitian dan pengabdian masyarakat yang berkelanjutan dan berbasis pada potensi daerah untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri dan sejahtera.

3. Melaksanakan tata kelola dan manajemen program studi yang kredibel dan terpercaya.

Dosen dan Tenaga Pendidik

Adrian Gunawan, S.Si., M.Si.

NIPH. ‭-

Ashadi Sasongko, S.Si., M.Si.

NIPH. ‭-

Bangkit Gotama, S.T., M.T.

NIPH. ‭-

Indah Woro Utami, S.Farm., M.Si.

NIPH. –

Memik Dian Pusfitasari, ST., MT.

NIPH. –

Rachmad Ramadhan Yogaswara, S.T., M.T.

NIPH. –

Skip to content